Pemkot Hibahkan 4 Gedung Ke Polresta Bengkulu

oleh -2 Dilihat
Pj Walikota Bengkulu Arif Gunadi dan Kapolresta Bengkulu Kombes Pol Deddy. Foto: if

Bengkulu,reformasinews.com- Penjabat Walikota Bengkulu Arif Gunadi dan Kapolresta Bengkulu Kombes. Pol. Deddy Nata, S.IK menandatangani empat prasasti peresmian gadung.

Empat Gedung tersebut yakni Gedung Barang Bukti dan Unit Gakkum Satlantas, Pos Polisi Pantai Panjang, Pos Polisi Pantai Jakat dan Penjagaan Polresta Bengkulu.

Empat gedung itu merupakan hibah dari Pemkot Bengkulu tahun 2024 dan dikerjakan pembangunannya di tahun 2024 pula hingga selesai dan diresmikan di awal tahun 2025.