Pemkot Bengkulu Segera Buka Tes CPNS dan PPPK 2024

oleh -94 Dilihat

Kemudian, untuk kuota PPPK sebanyak 2.394 orang yang dikhususkan untuk seluruh pegawai Pemkot yang masih berstatus Pegawai Tidak Tetap (PTT) di Kota Bengkulu.

Rinciannya yaitu 58 kuota guru, 294 untuk kuota tenaga kesehatan dan 2.042 untuk kuota tenaga teknis yang tersebar di semua Organisasi Perangkat Daerah (OPD).

“Semua OPD sudah menyampaikan data pegawainya. Dari pendataan itu yang kita usulkan ke pusat, sehingga semua kebutuhan di OPD sudah masuk,” ujar Kepala BKPSDM Kota Bengkulu Achrawi, Kamis (30/5).