Bengkulu Tengah,reformasinews.com- – Pemerintah Kabupaten Bengkulu Tengah melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) bekerjasama dengan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) menyelenggarakan Lomba
Cerdas Cermat (LCC) dengan tema Bela Negara dan Pembumian Pancasila.
Para pesertanya merupakan pelajar tingkat SMP se-Kabupaten Bengkulu Tengah, dilaksanakan di SMPN 5 Bengkulu Tengah, Kamis (20/06/2024).
Hadir langsung Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dn Politik Ir.Wijaya Atmaja, M.Si., Mewakili Kepala Kesbangpol Widodo, S.Sos beserta jajaran, perwakilan Dinas Dikbud, para guru, dan undangan lainnya.